Prediksi Southampton vs West Brom 31 Desember 2016
Prediksi Southampton vs West Brom 31 Desember 2016
Dalam artikel ini kami akan mencoba untuk memprediksikan pertandingan antara Southampton vs West Brom yang akan berlangsung di St. Mary's Stadium (Southampton, Hampshire).
Pada pertandingan kali ini Southampton akan memanfaatkan kesempatan kali ini untuk memaksimalkan pertandingannya. Sampai pekan ke-18 ini Southampton berada di peringkat ke-8 dengan meraih 6 kali kemenangan, 6 kali bermain imbang dan 6 kali bermain imbang yang memperoleh 24 poin pada klasemen sementara English Premier League. Dalam lima pertandingannya yang terakhir Southampton bermain dengan dengan hanya biasa-biasa saja dengan meraih 2 kali kemenangan, 2 kali bermain imbang dan 1 kali menelan kekalahan.
Berali ke West Brom yang bermain sebagai team tamu sampai pekan ke-18 ini berada di peringkat ke-9 dengan meraih 6 kali kemenangan, 5 kali bermain imbang dan 7 kali menelan kekalahan yang memperoleh 23 poin pada klasemen sementara English Premier League. Dalam lima pertandingannya yang terakhir West Brom bermain dengan cukup buruk dengan meraih 2 kemenangan dan 3 kali menelan kekalahan.
Sementara itu jika dilihat dari statistik lima pertemuan terakhir antara kedua team tersebut, tuan rumah Southampton lebih diunggulakn dengan meraih 2 kali kemenangan, 2 kali bermain imbang dan 1 kali menelan kekalahan.
Head to Head Southampton vs West Brom :
16/01/16 Southampton 3-0 West Brom
12/09/15 West Brom 0-0 Southampton
28/02/15 West Brom 1-0 Southampton
23/08/14 Southampton 0-0 West Brom
11/01/14 Southampton 1-0 West Brom
Lima Pertandingan Terakhir Southampton :
29/12/16 Southampton 1-4 Tottenham Hotspur
18/12/16 Bournemouth 1-3 Southampton
15/12/16 Stoke City 0-0 Southampton
11/12/16 Southampton 1-0 Middlebrough
09/12/16 Southampton 1-1 Hapoel Beer Sheva
Lima Pertandingan Terakhir West Brom :
29/12/16 Arsenal 1-0 West Brom
18/12/16 West Brom 0-2 Manchester United
15/12/16 West Brom 3-1 Swansea City
11/12/16 Chelsea 1-0 West Brom
03/12/16 West Brom 3-1 Watford
Prediksi Susunan Pemain Southampton vs West Brom :
Southampton : F. Forster, Cédric Soares, José Fonte, S. Davis, J. Rodriguez, Oriol Romeu, J. Ward-Prowse, V. van Dijk, S. Boufal, R. Bertrand, N. Redmond
Pelatih : C. Puel
West Brom : B. Foster, A. Nyom, C. Yacob, J. Evans, S. Rondón, M. Phillips, C. Brunt, N. Chadli, G. McAuley, D. Fletcher, C. Dawson
Pelatih : T. Pulis
Pasaran Bola
Southampton 0 : 3/4 West Brom
Over/Under
Southampton vs West Brom 2 1/4
Dengan demikian prediksi kami pada pertandingan Southampton vs West Brom akan berakhir dengan imbang dengan skor 1-1.